Asahan

Bupati Asahan Menandatangani  Perjanjian Kerja

×

Bupati Asahan Menandatangani  Perjanjian Kerja

Sebarkan artikel ini

Laporan panitia Drs. Supriyanto. M.Pd menyampaikan tujuan penandatanganan perjanjian kinerja ini adalah untuk menetapkan komitmen kepala OPD dan Camat untuk mengingatkan integritas, akuntabilitas, transparansi dan kinerja aparatur serta sebagai dasar bagi Bupati untuk melakukan monitoring evaluasi dan supervisi atas perkembangan/kemajuan kinerja kepala OPD. Adapun peserta dalam kegiatan ini berjumlah 56 orang terdiri dari kepala OPD berjumlah 31 orang dan Camat berjumlah 25 orang.

 

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
Asahan

  Ujian ini diselenggarakan berdasarkan Peraturan Kepala BKN Nomor 12 Tahun 2002 dan Keputusan Bupati Asahan Nomor 100.3.3.2-97.3-5.2 Tahun 2023 tentang pembentukan tim pelaksana ujian dinas dan penyesuaian ijazah. Kegiatan…

Asahan

Pertemuan ini membahas rencana kolaborasi dalam pengendalian inflasi, penguatan UMKM, digitalisasi transaksi keuangan, serta penyelenggaraan Pagelaran Seni Budaya di Kabupaten Asahan. Audiensi berlangsung di ruang kerja Bupati Asahan, Taufik Zainal…

close