Kegiatan ini juga dimeriahkan dengan penyerahan paket B2SA Goes to School kepada siswa SMA, paket mewarnai kepada siswa SD, dan paket pangan murah kepada masyarakat sebagai bagian dari komitmen PKK Aceh dan pemerintah dalam meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya pangan lokal.




















