Selain itu Wakil Bupati Asahan berharap kepada OPD dan ASN di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Asahan dapat melaksanakan tugas dengan sebaik-baiknya. “Tahun ini, merupakan tahun terakhir kami melaksanakan tugas sebagai Bupati dan Wakil Bupati Asahan, untuk itu kami berharap, apa yang telah diprogramkan dapat dilaksanakan dengan sepenuhnya sehingga kami dapat mempertanggungjawabkan diakhir masa jabatan”, pinta Wakil Bupati kepada OPD dan ASN di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Asahan.
Beranda Asahan Wakil Bupati Asahan Tekan ASN di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Asahan Gunakan Media Sosial Secara Bijak.
Wakil Bupati Asahan Tekan ASN di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Asahan Gunakan Media Sosial Secara Bijak.
Redaksi32 min baca

Pos Terkait
Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News



















