Berita

Satgas TMMD Turunkan Bulldozer Percepat Pengerasan Jalan

×

Satgas TMMD Turunkan Bulldozer Percepat Pengerasan Jalan

Sebarkan artikel ini

Sampai hari ke-11 paska pembukaan TMMD ke-111 Kodim 0204/DS, progres pengerasan dengan sirtu pada badan jalan sepanjang 3.839 meter yang telah dibuka dan dibentuk, terus dikebut. 

Kendala cuaca hujan yang tak bisa dihindari, disiasati personel Satgas dengan melipatgandakan target pencapaian pekerjaan di saat cuaca terik. 

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
Berita

Dalam kegiatan tersebut, perwakilan Dinas Sosial, Febrina Adriana, S.Sos, menjelaskan berbagai peluang kerja yang dapat diakses oleh lulusan Kesejahteraan Sosial. Ia menegaskan bahwa bidang ini memiliki prospek luas, mulai dari…

close