Pemerintah Kabupaten Asahan berharap beasiswa ini menjadi pemantik semangat bagi mahasiswa untuk terus meningkatkan kapasitas akademik sekaligus membangun karakter yang berintegritas. Pemerintah menekankan bahwa Asahan membutuhkan SDM muda yang unggul, jujur, dan berdaya saing, yang kelak mampu memberikan kontribusi nyata bagi keberlanjutan pembangunan daerah. Masa depan Asahan, ditegaskan, berada pada kualitas generasi mudanya saat ini.
125 Mahasiswa Asahan Berprestasi Terima Beasiswa

Pos Terkait
Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News



















