Habanusantara.net: Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Asahan, Drs. Zainal Arifin Sinaga, MH melepas peserta Asahan Futsal Club yang akan bertanding dalam Kompetisi U-23 Liga Futsal Nusantara oleh Asosiasi Futsal Provinsi Sumatera Utara (AFP SUMUT) Tahun 2025 yang akan digelar pada tanggal 9-15 Juni 2025 GOR Pancing Medan.
Asahan Lepas Tim Futsal Bertanding di Liga Futsal Nusantara

Pos Terkait
Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News