Dikesempatan ini Asisten Administrasi Umum Drs. Muhilli Lubis, MM pada laporan menyampaikan, festival seni qasidah merupakan program Pemerintah secara Nasional, dilaksanakan secara berjenjang mulai dari Tingkat Desa/Kelurahan, Kecamatan, Kabupaten, Provinsi sampai dengan Tingkat Nasional. Lebih lanjut Muhilli menyampaikan kegiatan ini sesuai dengan keputusan Bupati Asahan Nomor : 100.3.3.2-72.1-1.3 Tahun 2024 tanggal 16 Juli 2024 tentang pembentukan panitia penyelenggara, Dewan Pengawas dan Dewan Juri Festival Seni Qasidah Tingkat Kabupaten Asahan Tahun 2024.
Beranda Asahan Plh Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan Buka Festival Seni Qasidah Tingkat Kabupaten Asahan Tahun 2024
Plh Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan Buka Festival Seni Qasidah Tingkat Kabupaten Asahan Tahun 2024
Redaksi33 min baca

Pos Terkait
Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News



















