Wisnu melanjutkan, per Maret 2023 BSI Region Aceh juga menggerakkan lebih dari 12.610 Agen BSI Smart yang tersebar di 23 Kabupaten/Kota. Agen BSI Smart ini menjadi perpanjangan tangan BSI dalam membantu nasabah melakukan transaksi keuangan seperti tarik dan setor tunai, transfer antar rekening BSI dan bank lain, pembayaran PLN, BPJS, serta pembelian pulsa dan sebagainya yang mudah diakses masyarakat.
Idul Fitri, BSI Aceh Hanya Libur 1 Hari

Pos Terkait
Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News



















