Kegiatan tersebut dibuka langsung wakil ketua DPRK Banda Aceh H Heri Julius, S.sos dan dihadiri sejumlah pejabat dari kalangan pemerintah kota Banda Aceh serta sejumlah perangkat gampong setempat, Sabtu ( 3/11/2018) Minggu, malam.
Festival yang digelar dua malam tersebut mengundang antusias masyarakat kota Banda Aceh, khususnya warga sekitar.
” Alhamdulillah Festival Dalail Khairat sudah selesai dilaksanakan,” ujar, wakil ketua Fraksi Partai NasDem, kota Banda Aceh, H.Heri Julius, Ssos, Senin ( 5/11/2018)